Pengamat Politik : Rilis 61,3% Rakyat Ingin Perubahan!

Pengamat Politik, Hendri Satrio buka data survei yang dirilis lembaga survei KedaiKOPI pada 29 Mei – 7 Juni 2023 melalui wawancara tatap muka dengan menggunakan Computerized Assisted Personal Interview (CAPI).

Dari hasil survei yang dilakukan pada periode tersebut, sebanyak 61,3% responden menginginkan perubahan dan 38,7% responden ingin melanjutkan kebijakan pemerintah Jokowi. Hal ini pun diungkapkannya kala menjadi narasumber podcast Abraham Samad SPEAK UP.

Simak pembahasan lengkapnya bersama Hendri Satrio di channel youtube Abraham Samad SPEAK UP!

Tinggalkan Komentar

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *